
Bola.net - - Antoine Griezmann mengakui bahwa ia bermimpi bermain bersama Kylian Mbappe dan di masa mendatang.
Striker Atletico Madrid dikabarkan tinggal sedikit lagi akan meninggalkan tim Spanyol, meski ia sejatinya masih terikat kontrak dengan klub hingga 2022.
Griezmann juga dituding menggoda Manchester United untuk segera membelinya, setelah sebelumnya juga ada laporan yang mengaitkannya dengan rencana transfer ke .
Sang pemain sendiri tak banyak membuat bantahan untuk meredakan semua rumor tersebut, dan belum lama ini justru seolah ingin memancing spekulasi dengan mengatakan ia ingin bermain bersama dua bintang andalan tim pemuncak klasemen Ligue 1.
"Apakah saya memimpikan lini depan yang terdiri dari Mbappe, Neymar, dan Griezmann? Ya," tuturnya di TF1.
Antoine Griezmann
Griezmann, yang sebelumnya membela Real Sociedad, juga mengatakan bahwa ia siap bermain untuk Marseille - tim yang sempat ia 'tangani' di gim Football Manager 2018.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Eropa Lain 13 November 2017 16:00
-
Liga Spanyol 13 November 2017 15:40
-
Bolatainment 13 November 2017 14:50
-
Liga Inggris 13 November 2017 12:30
-
Liga Eropa Lain 13 November 2017 11:20
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 15:15
-
Otomotif 21 Maret 2025 14:53
-
Liga Eropa Lain 21 Maret 2025 14:45
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 14:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 14:13
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...