
- Atletico Madrid menang 1-0 di kandang Real Madrid pada jornada 26 La Liga 2015/16, Sabtu (27/2). Gol tunggal Atletico dicetak oleh Antoine Griezmann. Setelah laga, bek Atletico Diego Godin membalas ucapan mantan pemain Madrid .
(mrc/gia)
Sebelum derby digelar, Guti mengatakan kalau tak ada pemain Atletico yang cukup pantas untuk masuk skuat Madrid saat ini. Godin pun menyuruh Guti untuk belajar tentang respek.
"Saat kecil, saya diajari respek dan diingatkan untuk selalu rendah hati, terutama agar tidak menjadi arogan. Siapa pun yang mau, silakan ikuti nasihat ini," kata Godin seperti dilansir Marca.
"Saya hanya berharap semua orang mengormati para pemain Atletico, sama seperti kami menaruh respek pada Guti dan para pemain Real Madrid," tegasnya.
Jika memang para pemain Atletico tak sebagus para pemain Madrid, kenapa mereka bisa menang di Santiago Bernabeu, bahkan hingga tiga kali berturut-turut? Mungkin itu yang ingin ditanyakan Godin pada Guti. [initial]
Klik Juga:
- Hasil Pertandingan Real Madrid vs Atletico Madrid: Skor 0-1
- Highlights La Liga: Real Madrid 0-1 Atletico Madrid
- Madrid Kalah Akibat 'Malas'
- Atleti Ukir Sejarah di Markas Madrid
- Mestre: Saya Yakin Madrid Akan Bangkit
- Alba: Ronaldo? Di Barca, Semua Saudara
- Wapres Barca: Saya Suka Lihat Madrid Kalah
- Alba Belum Coret Madrid Dari Peta Persaingan
- 'Pemain Barca Takkan Pernah Bicara Seperti Ronaldo'
- Barcelona Samai Rekor 34 Unbeaten Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 28 Februari 2016 18:24
-
Liga Spanyol 28 Februari 2016 17:53
-
Liga Spanyol 28 Februari 2016 16:45
-
Liga Spanyol 28 Februari 2016 16:41
-
Liga Spanyol 28 Februari 2016 14:21
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...