Ginola: Griezmann Akan Tinggalkan Atletico

Ginola: Griezmann Akan Tinggalkan Atletico
Antoine Griezmann (c) AFP
- Mantan pemain dan , David Ginola, mengaku bisa membayangkan Antoine Griezmann bakal pergi dari Atletico Madrid di musim panas mendatang.


Pemain Prancis itu sempat dikaitkan dengan dan Manchester United dalam beberapa pekan belakangan.


Antoine GriezmannAntoine Griezmann


Ginola lantas mengatakan pada France Football: "Kita akan lihat di musim panas nanti, terutama jika ia sudah bersinar di Liga Champions dan Euro."


"Anda tahu, ada banyak pemain yang memiliki gaya bermain beragam, yang mampu bermain dengan baik di berbagai posisi di lini depan."


"Ia baru berusia 25 tahun! Dari bursa transfer berikutnya nanti, ia akan diincar oleh banyak klub top dan kita akan berbicara mengenai transfer dengan nilai yang amat tinggi."


Griezmann baru saja membantu Atletico menang 1-0 atas Bayern Munchen di leg pertama semifinal Liga Champions di Allianz Arena dini hari tadi. [initial]


 (ff/rer)