
Usai Uruguay resmi tersingkir dari Copa America Centenario, sang pemain mengatakan pada Marca bahwa ia sama sekali tidak pernah mendengar kabar yang mengatakan bahwa Madrid tertarik untuk membelinya di musim panas.
Gimenez mengatakan bahwa ia akan terus menghormati kontraknya dengan Atletico, klub yang ia hantar maju ke final Liga Champions musim lalu, sebelum akhirnya kalah di tangan Real Madrid via adu penalti.
"Saya tidak tahu apapun, saya terus merasa tenang dan saya hanya memikirkan liburan saya untuk saat ini," tutur Gimenez.
"Sebagai tambahan, saya juga masih punya kontrak dengan Atletico."
Madrid sendiri sudah dikaitkan dengan beberapa pemain belakang anyar di musim panas kali ini. Mereka sempat disebut ingin mendatangkan Marquinhos dari PSG dan juga tertarik dengan talenta yang dimiliki oleh bek muda Inggris, John Stones.
Namun demikian, hingga kini klub yang sudah mengoleksi 11 trofi juara Liga Champions itu masih belum meresmikan transfer siapapun usai musim kompetisi sebelumnya berakhir. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Juni 2016 22:55
Ferdinand: Semua Orang di MU Tahu Ronaldo Akan Jadi Superstar
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 22:24
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 19:04
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 18:45
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 18:11
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...