
Menurutnya, kota Valencia - markas klub Levante, selalu bisa menjadi tempat yang menyulitkan Los Blancos dan ia berharap hal tersebut bisa kembali terulang di laga nanti.
"Saya kira bermain di kandang sendiri akan membuat kami sedikit percaya diri. Saya tidak tahu apakah Madrid kini sudah mengalami momen yang sulit dan membuat diri mereka sendiri ada di posisi yang kurang bagus, namun saya hanya ingin memikirkan tim," tutur Morales pada AS.
"Saya kira kami harus melanjutkan dinamika yang ada dan bermain dengan bagus di kandang sendiri. Kami tahu Madrid adalah salah satu tim terbaik dunia, namun kami tidak akan menyerah begitu saja."
"Valencia selalu menjadi kota yang menyulitkan Real Madrid, terlepas dari kekalahan 0-5 yang kami derita tahun lalu. Saya harap tradisi itu terus berlanjut. Kami harus bisa bertahan dengan baik dan membalas mereka dengan serangan balik." [initial]
(as/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 21:06
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 20:50
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 18:54
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 16:04
-
Liga Spanyol 29 Februari 2016 15:02
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 04:43
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:55
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 03:16
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 02:07
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...