
Godin dilaporkan oleh tim medis Atleti mendapatkan cedera otot paha. Pemain asal Uruguay mendapatkan cedera tersebut saat memimpin Atleti menang atas Athletic Bilbao di pekan lalu. Pada pertandingan ini, Atleti menang dengan skor 1-0 dari gol Fernando Torres.
"Diego Godin mendapatkan cedera otot di level I-II pada otot bisep tulang femur di bagian belakang pahanya," tulis situs resmi Atleti.
Meskipun tidak dijelaskan sampai kapan Godin akan absen, besar kemungkinan ia tidak akan bermain pada laga akhir pekan ini saat Atleti menjamu Malaga (23/4). Pada pertandingan ini Atleti wajib menang demi menjaga kans mereka untuk menjadi juara La Liga 2015/16.
Selain itu, sang bek tangguh juga diragukan bisa tampil saat Altetico menjamu Bayern Munchen di Liga Champions pada tengah pekan depan (28/4). Absennya Godin ini tentu akan mengurangi kekuatan Atleti. [initial]
Baca Ini Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 21 April 2016 23:05
-
Liga Spanyol 21 April 2016 20:41
-
Liga Spanyol 21 April 2016 15:12
-
Liga Spanyol 21 April 2016 11:05
-
Liga Spanyol 21 April 2016 11:04
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...