
Tak heran jika publik Camp Nou lantas menyatakan dengan tegas bahwa mereka menolak kemungkinan Neymar pindah ke Madrid. Dalam pertandingan melawan Athletic Bilbao di kandang sendiri dini hari tadi, para suporter mengirimkan pesan tegas pada presiden Florentino Perez.
Seperti yang terlihat dalam gambar di bawah ini, beberapa orang penonton yang ada di salah satu sudut di stadion Camp Nou membawa spanduk khusus yang bertuliskan, 'Florentino, Neymar tidak seperti Figo.'
Neymar sendiri dikabarkan tengah membicarakan kontrak baru dengan Barcelona, namun Madrid disebut siap mengganggu proses tersebut dengan menebus klausul sang pemain - yang diklaim mencapai 190 juta euro.
Barcelona akhirnya menang 3-1 atas Bilbao dini hari tadi dan Neymar mencetak satu gol di laga tersebut. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 14:41
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 14:14
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 11:50
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 11:38
-
Liga Spanyol 27 Januari 2016 10:21
LATEST UPDATE
-
Liga Inggris 25 Maret 2025 17:51
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:12
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 17:05
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:39
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:26
-
Tim Nasional 25 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratis yang Bisa Diboyong Arsenal di Musi...
- 3 Pemain yang Bisa Dikorbankan MU untuk Dapatkan J...
- AC Milan Incar Pelatih Italia, Ini 7 Kandidatnya
- 8 Manajer yang Belum Pernah Dikalahkan Mikel Artet...
- 7 Manajer yang Berhasil Bangkit dari Keterpurukan
- 5 Mantan Bomber Tajam MU yang Jadi Pelatih, Adakah...
- Paul Pogba Comeback: 5 Klub yang Bisa Jadi Pelabuh...