
Fabregas pergi dari Barcelona untuk bergabung dengan Chelsea di 2014. Namun sang pemain mengaku ia masih terus mengikuti perkembangan mantan timnya, dan berharap mereka bisa menang kala menghadapi Real Madrid di Bernabeu akhir pekan nanti.
"Tentu saya masih mengikuti perkembangan mereka," tutur Fabregas dalam wawancara dengan Goal International, sebagaimana dilansir oleh Express.
"Clasico adalah pertandingan terhebat yang ada di jagat sepakbola. Dalam satu setengah tahun, saya melewatkan maksimal tujuh laga.
"Saya tidak tahu apakah Messi akan bermain. Mari berharap demikian, demi kebaikan sepakbola dan Barcelona."
Messi sudah tak pernah lagi bermain untuk Barcelona, sejak ia mengalami cedera lutut di pertandingan melawan Las Palmas pada September silam. [initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 November 2015 20:17
-
Liga Spanyol 17 November 2015 18:51
-
Liga Inggris 17 November 2015 17:28
-
Editorial 17 November 2015 16:21
5 Alasan Kenapa El Clasico Berbeda Dari Rivalitas Klub Lainnya
-
Liga Spanyol 17 November 2015 14:49
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...