Enrique Tanggapi Gosip Messi ke Premier League

Enrique Tanggapi Gosip Messi ke Premier League
Lionel Messi (c) AFP
- Bos , Luis Enrique, mendapat tekanan dari reporter untuk berbicara tentang kans Lionel Messi bermain di Premier League.


Beberapa hari belakangan muncul laporan yang mengatakan bahwa Manchester United, Manchester City, dan Chelsea, tengah bersiap menggelontorkan dana besar untuk membeli pemain Argentina.


Ditanya oleh reporter mengenai situasi tersebut, Enrique lantas mengatakan: "Saya tak bicara pada Messi tentang kemungkinan datang ke Premier League.


"Saya hanya bertemu dengannya dan bicara tentang cedera.


"Namun kami tak bicara lama dan kami tidak bicara apakah ia harus pindah ke Premier League, jadi Anda harus bertanya sendiri padanya jika ada kesempatan." [initial]


 (as/rer)