
Bola.net - Pelatih Barcelona Luis Enrique tidak mau terlalu ambil pusing dengan hasil imbang melawan Sevilla. Enrique menegaskan bahwa Barcelona masih tetap memimpin klasemen La Liga.
Unggul dua gol terlebih dulu melalui Lionel Messi dan Neymar, Barca justru harus mengakhiri laga dengan hasil imbang 2-2. Sevilla sukses menyamakan kedudukan berkat gol-gol dari Ever Banega dan Kevin Gameiro.
Sementara itu, sang rival utama Real Madrid mengemas kemenangan setelah mengalahkan Eibar dengan skor 3-0. Hasil ini membuat Madrid kini hanya terpaut dua poin dari Barca.
"Tidaklah penting jika hasilnya adil atau tidak, karena sudah terjadi dan tidak akan berubah. Tidak apa-apa, kami masih terus memimpin." ujar Enrique di situs resmi klub.
Enrique juga menegaskan bahwa liga masih belum berakhir. Masih ada tujuh pertandingan tersisa untuk menentukan siapa yang menjadi juara di akhir musim.
"Di musim lalu, liga diputuskan hingga jornada ke-38. Musim ini, di jornada ke-31, kami adalah pemimpin.”[initial]
(fcb/ada)
Unggul dua gol terlebih dulu melalui Lionel Messi dan Neymar, Barca justru harus mengakhiri laga dengan hasil imbang 2-2. Sevilla sukses menyamakan kedudukan berkat gol-gol dari Ever Banega dan Kevin Gameiro.
Sementara itu, sang rival utama Real Madrid mengemas kemenangan setelah mengalahkan Eibar dengan skor 3-0. Hasil ini membuat Madrid kini hanya terpaut dua poin dari Barca.
"Tidaklah penting jika hasilnya adil atau tidak, karena sudah terjadi dan tidak akan berubah. Tidak apa-apa, kami masih terus memimpin." ujar Enrique di situs resmi klub.
Enrique juga menegaskan bahwa liga masih belum berakhir. Masih ada tujuh pertandingan tersisa untuk menentukan siapa yang menjadi juara di akhir musim.
"Di musim lalu, liga diputuskan hingga jornada ke-38. Musim ini, di jornada ke-31, kami adalah pemimpin.”[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 11 April 2015 23:38
-
Open Play 11 April 2015 23:10
-
Liga Spanyol 11 April 2015 22:55
-
Liga Spanyol 11 April 2015 20:28
-
Open Play 11 April 2015 15:56
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...