
Bola.net - Neymar tidak begitu perduli dengan anggapan banyak orang yang menyebut dirinya mampu memainkan peranan Lionel Messi dengan pas, kala Barcelona menjamu Glasgow Celtic di Liga Champions dini hari tadi.
Ditanya apakah dirinya lebih suka bermain di tengah, posisi yang dihuni oleh Messi, sang pemain hanya menjawab singkat: "Saya tidak perduli di mana saya akan dimainkan. Saya hanya ingin berada di sini untuk membantu tim.", sebagaimana dilaporkan oleh Canal+.
Memang, di laga yang diwarnai hat-trick pemain asal Brasil tersebut, ia diposisikan oleh Gerardo Martino untuk lebih bermain ke tengah. Hal ini tentu berbeda dibanding ketika Messi ikut berlaga, di mana Neymar lebih banyak diinstruksikan untuk menyisir sisi lapangan.
Tentu ini merupakan kabar bagus untuk Barca, yang dipastikan masih akan kehilangan Messi hingga awal tahun depan. Bravo Neymar. [initial]
(can/rer)
Ditanya apakah dirinya lebih suka bermain di tengah, posisi yang dihuni oleh Messi, sang pemain hanya menjawab singkat: "Saya tidak perduli di mana saya akan dimainkan. Saya hanya ingin berada di sini untuk membantu tim.", sebagaimana dilaporkan oleh Canal+.
Memang, di laga yang diwarnai hat-trick pemain asal Brasil tersebut, ia diposisikan oleh Gerardo Martino untuk lebih bermain ke tengah. Hal ini tentu berbeda dibanding ketika Messi ikut berlaga, di mana Neymar lebih banyak diinstruksikan untuk menyisir sisi lapangan.
Tentu ini merupakan kabar bagus untuk Barca, yang dipastikan masih akan kehilangan Messi hingga awal tahun depan. Bravo Neymar. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 11 Desember 2013 22:35
-
Liga Spanyol 11 Desember 2013 20:31
-
Bolatainment 11 Desember 2013 12:54
-
Liga Spanyol 11 Desember 2013 12:16
-
Liga Champions 11 Desember 2013 11:54
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:31
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:29
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 18:27
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:58
-
Liga Inggris 22 Maret 2025 17:50
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 17:03
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...