
Bola.net - - Barcelona kehilangan Lionel Messi saat menang 4-2 menjamu Sevilla di Camp Nou pada jornada 9 La Liga 2018/19, Minggu (21/10). Messi mengalami cedera retak tulang tangan kanan dan diperkirakan harus absen selama tiga pekan ke depan.
Absen tiga pekan, seperti dilansir AS, berarti Messi bakal melewatkan setidaknya enam pertandingan di semua ajang.
Itu termasuk El Clasico melawan Real Madrid di La Liga dan dua bentrokan kontra Inter Milan di Liga Champions.
Advertisement
Apa saja enam laga yang harus dimainkan Barcelona tanpa sang talisman? Scroll terus ke bawah untuk melihat daftar lengkapnya.
Barcelona Tanpa Messi
Berikut ini enam laga yang harus dilalui Barcelona tanpa Messi:
25-10-2018 Barcelona vs Inter Milan (Liga Champions)
28-10-2018 Barcelona vs Real Madrid (La Liga)
01-11-2018 Leonesa vs Barcelona (Copa del Rey)
04-11-2018 Rayo Vallecano vs Barcelona (La Liga)
07-11-2018 Inter Milan vs Barcelona (Liga Champions)
11-11-2018 Barcelona vs Real Betis (La Liga).
Messi kemungkinan akan kembali dalam laga pertama Barcelona setelah jeda internasional berikutnya. Laga yang dimaksud adalah laga tandang kontra Atletico Madrid di La Liga pada 25 November mendatang.
Berita Video
Berita video hasil La Liga 2018-2019 pekan ke-9, Real Madrid kalah tipis 1-2 dari Levante, Barcelona menang 4-2 atas Sevilla.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 20 Oktober 2018 21:20
-
Liga Spanyol 20 Oktober 2018 21:00
Pindah Dari Real Madrid, Karim Benzema Hanya Inginkan Dua Klub Ini
-
Liga Spanyol 20 Oktober 2018 19:58
-
Liga Inggris 20 Oktober 2018 19:40
-
Liga Spanyol 20 Oktober 2018 15:53
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:45
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:32
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:26
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:15
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 09:11
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 09:10
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...