
Bola.net - Kemenangan 2-1 Barcelona atas Real Madrid dalam laga El Clasico semalam (22/03) memiki makna penting bagi gelandang senior Blaugrana, Andres Iniesta. Selain karena sukses mempersembahkan tiga poin untuk mempertahankan posisi puncak dari kejaran Real, Iniesta juga mencatatkan rekor istimewa dalam laga tersebut.
Tampil selama 80 menit sebelum digantikan Xavi, Iniesta resmi melakoni penampilan ke 536 bagi Barca di laga kompetitif. Jumlah tersebut membawanya melampaui posisi Victor Valdes, dan kini tercatat sebagai pemain dengan jumlah penampilan terbanyak keempat dalam sejarah klub.

Di atas Iniesta, masih ada nama Xavi (751 laga), eks kapten yang pensiun musim lalu, Carles Puyol (593), dan defender kawakan, Migueli (549).
Iniesta sendiri bergabung dengan akademi Barca pada usia 12 tahun, sebelum akhirnya diberi kesempatan debut di tim utama oleh pelatih Louis Van Gaal saat menginjak usia 18 tahun. Laga kontra FC Bruges di ajang Liga Champions pada tanggal 29 Oktober 2002 menjadi partai debut bagi Iniesta.
Total Iniesta telah tampil dalam 354 laga La Liga, 58 laga Copa Del Rey, 103 laga Liga Champions, 2 pertandingan Piala Super Eropa, 10 laga Piala Super Spanyol, 3 di Piala UEFA, dan 5 di Piala Dunia Antarklub.[initial]
[polling]1180[polling]
(fcb/mri)
Tampil selama 80 menit sebelum digantikan Xavi, Iniesta resmi melakoni penampilan ke 536 bagi Barca di laga kompetitif. Jumlah tersebut membawanya melampaui posisi Victor Valdes, dan kini tercatat sebagai pemain dengan jumlah penampilan terbanyak keempat dalam sejarah klub.

Di atas Iniesta, masih ada nama Xavi (751 laga), eks kapten yang pensiun musim lalu, Carles Puyol (593), dan defender kawakan, Migueli (549).
Iniesta sendiri bergabung dengan akademi Barca pada usia 12 tahun, sebelum akhirnya diberi kesempatan debut di tim utama oleh pelatih Louis Van Gaal saat menginjak usia 18 tahun. Laga kontra FC Bruges di ajang Liga Champions pada tanggal 29 Oktober 2002 menjadi partai debut bagi Iniesta.
Total Iniesta telah tampil dalam 354 laga La Liga, 58 laga Copa Del Rey, 103 laga Liga Champions, 2 pertandingan Piala Super Eropa, 10 laga Piala Super Spanyol, 3 di Piala UEFA, dan 5 di Piala Dunia Antarklub.[initial]
[polling]1180[polling]
Baca Juga
- Enrique: Trio BBC Pesepakbola Terbaik di Posisi Masing-Masing
- Enrique Paparkan Hasil Analisa Terhadap Permainan Madrid
- Enrique: Madrid Bukan Hanya Musuh Abadi, Tapi Juga Rival Terdekat
- 'Messi Lebih Baik Ketimbang Ronaldo, Sayang Keduanya Satu Era'
- Guardiola Mengaku Siap Jika Barca Jumpa Bayern di Perempat Final
- Ter Stegen Tepis Penalti Aguero Berkat Contekan Dari Mascherano
- Suarez Mengaku Sering Takjub Terima Umpan Ajaib Messi
- Flores: Barca dan Real Sama-Sama Kurang Meyakinkan
- Guardiola: Jika Kembali ke Barca, Pukul Kepala Saya Dengan Palu
- Raiola: Ibra Terasing di Barca Karena Tangisan Messi
- Tak Bicara Dengan Guardiola, Enrique Keder Barca Jumpa Bayern
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 22 Maret 2015 22:58
-
Liga Spanyol 22 Maret 2015 22:45
-
Liga Spanyol 22 Maret 2015 22:23
-
Liga Spanyol 22 Maret 2015 21:12
-
Liga Spanyol 22 Maret 2015 20:28
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...