
Bola.net - - Pelatih Barcelona Ernesto Valverde mengaku dirinya senang Luis Suarez bisa mencetak gol saat bertanding melawan .
Pemain asal Uruguay tersebut musim ini tak bisa langsung berlaga di La Liga. Pasalnya ia sempat mengalami masalah pada lututnya.
Namun ia sempat dimainkan saat melawan Espanyol dan mencetak satu gol. Ia juga kembali dimainkan saat lawan Getafe namun tak bisa membobol gawang lawan.
Striker 30 tahun itu sempat diistirahatkan oleh Valverde di pertandingan melawan Eibar pada tengah pekan kemarin. Namun ia kembali dimainkan saat melawan Girona pada pekan keenam la Liga, Minggu dini hari WIB dan sukses mencetak satu gol.
Ernesto Valverde
"Suarez? Seorang striker hidup untuk mencetak banyak gol, dan jelas bahwa hubungan yang dimiliki oleh Luis dengan gol sangat bagus untuk kami," seru Valverde.
"Agresinya di beberapa meter terakhir lapangan sangat mengesankan. Sayang sekali ia tidak mencetak gol lagi untuk mendapatkan kepercayaan diri yang lebih baik," ujarnya seperti dilansir Football Espana.
Barca sendiri menang telak 0-3 di pertandingan tersebut. Dua gol Blaugrana lainnya dicetak melalui bunuh diri Aday Benitez dan Gorka Iraizoz.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 23 September 2017 18:30
-
Liga Spanyol 23 September 2017 17:30
-
Liga Spanyol 23 September 2017 17:10
-
Liga Spanyol 23 September 2017 15:50
-
Liga Spanyol 23 September 2017 15:30
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 20 Maret 2025 14:09
-
Bola Indonesia 20 Maret 2025 14:09
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:01
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 14:00
-
Otomotif 20 Maret 2025 14:00
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 13:54
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...