
Pemain jebolan akademi Barcelona itu tengah tidak berada dalam performa yang bagus di lini tengah klubnya. Bahkan usai tim menelan kekalahan 3-4 atas Celta Vigo di Balaidos pekan lalu, ia mengaku sebagai salah satu sosok yang bertanggung jawab atas hasil buruk tersebut.
Namun menurut Edmilson, Busquets sudah menunjukkan performa di level tertinggi di musim-musim sebelumnya dan wajar jika sang pemain sedikit mengalami penurunan di tengah padatnya jadwal pertandingan Barcelona.
"Busquets sudah tampil sangat bagus di level tertinggi dalam beberapa musim terakhir, usai Xavi dan Iniesta bermain di lini tengah sebelumnya. Ia selalu mampu mengambil posisi dengan baik," tutur Edmilson menurut Mundo Deportivo.
"Memainkan beberapa laga buruk dalam satu musim wajar. Hal ini akan bisa dipulihkan lagi jika tim mampu meraih hasil bagus di pertandingan berikutnya." [initial]
(md/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2016 23:14
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2016 21:59
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2016 21:21
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2016 14:26
-
Liga Spanyol 5 Oktober 2016 12:52
LATEST UPDATE
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 05:24
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:12
-
Bolatainment 21 Maret 2025 05:05
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:03
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 04:48
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...