
Bola.net - Levante akan bertandang ke markas Barcelona di jornada 4 La Liga 2015/16, Senin (21/9). Tugas berat bagi Levante adalah untuk mengatasi ritme permainan sang raksasa Catalan.
Tak sanggup melakukannya, musim lalu Levante hancur dengan total skor 0-10 dalam dua pertemuan. Levante dipermak Barcelona dengan skor identik 0-5 saat kandang dan tandang. Pelatih Levante Lucas Alcaraz pun memutar kembali memori kekalahan timnya, khususnya ketika bermain di Camp Nou.
"Dari laga itu, kami tampil sangat baik dalam 60 menit awal. Namun, Barcelona lalu meningkatkan tempo permainan mereka dan kami tak sanggup mengatasinya," kata Alcaraz seperti dikutip AS.
"Tantangannya (dalam laga nanti) adalah bagaimana kami bisa mengatasi ritme permainan mereka itu. Ini akan jadi laga yang sangat sulit, tapi kami akan coba bermain dengan kekuatan terbaik kami," pungkasnya.
Ketika menghajar Levante di 5-0 Camp Nou, Barcelona menang berkat gol-gol trio penyerang andalan mereka. Lionel Messi mengemas hattrick, sedangkan Neymar dan Luis Suarez masing-masing menyumbang satu gol. [initial]
(as/gia)
Tak sanggup melakukannya, musim lalu Levante hancur dengan total skor 0-10 dalam dua pertemuan. Levante dipermak Barcelona dengan skor identik 0-5 saat kandang dan tandang. Pelatih Levante Lucas Alcaraz pun memutar kembali memori kekalahan timnya, khususnya ketika bermain di Camp Nou.
"Dari laga itu, kami tampil sangat baik dalam 60 menit awal. Namun, Barcelona lalu meningkatkan tempo permainan mereka dan kami tak sanggup mengatasinya," kata Alcaraz seperti dikutip AS.
"Tantangannya (dalam laga nanti) adalah bagaimana kami bisa mengatasi ritme permainan mereka itu. Ini akan jadi laga yang sangat sulit, tapi kami akan coba bermain dengan kekuatan terbaik kami," pungkasnya.
Ketika menghajar Levante di 5-0 Camp Nou, Barcelona menang berkat gol-gol trio penyerang andalan mereka. Lionel Messi mengemas hattrick, sedangkan Neymar dan Luis Suarez masing-masing menyumbang satu gol. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 18 September 2015 14:47
-
Liga Spanyol 18 September 2015 14:43
-
Liga Spanyol 18 September 2015 14:35
-
Liga Spanyol 18 September 2015 14:27
-
Piala Eropa 18 September 2015 14:19
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...