
Bola.net - Sebuah kabar baik datang bagi Chelsea. Bek incaran mereka, Sergino Dest dilaporkan bakal dijual Barcelona di musim dingin ini.
Chelsea saat ini mengalami situasi yang sulit. Dua fullback mereka, Reece James dan Ben Chilwell harus absen untuk beberapa bulan ke depan akibat cedera yang cukup parah.
Chelsea saat ini sedang berburu fullback baru. Mereka dilaporkan kini sedang jatuh hati terhadap Sergino Dest.
Advertisement
Dilansir ESPN, ada kabar baik datang bagi Chelsea. Barcelona dilaporkan siap menjual sang bek di musim dingin ini.
Simak situasi transfer Dest di bawah ini.
Tidak Masuk Rencana
Menurut laporan tersebut, Barcelona siap berpisah dengan sang bek. Karena Xavi tidak membutuhkan jasanya.
Ini disebabkan Xavi kini memiliki Dani Alves. Sang bek kini diplot menjadi bek kanan utama Barcelona.
Alhasil jam bermain Dest jadi sangat minim. Sehingga Xavi menilai Barcelona bisa melepaskannya di musim dingin ini.
Tambahan Uang
Menurut laporan yang sama, ada motif lain mengapa Barcelona ingin menjual Dest. Karena mereka saat ini membutuhkan tambahan uang.
Neraca keuangan Barcelona saat ini sedang minus. Sehingga mereka harus menyeimbangkan keuangan mereka.
Itulah mengapa penjualan Dest bisa menjadi kunci untuk membangkitkan perekonomian Barcelona saat ini.
Mahar Transfer
Barcelona sudah menghubungi Chelsea. Mereka mengabarkan bahwa Dest bisa diangkut di musim dingin ini.
Chelsea dikabarkan harus mengeluarkan dana sekitar 30 juta Euro untuk memboyong sang bek dari Camp Nou.
Klasemen La Liga
(ESPN)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 16 Januari 2022 21:41
City Sikat Chelsea, Legenda MU Yakin Perburuan Gelar EPL Sudah Berakhir
-
Liga Inggris 16 Januari 2022 16:53
-
Liga Inggris 16 Januari 2022 13:43
Persaingan Juara Premier League Berakhir di Januari, Man City?
-
Liga Inggris 16 Januari 2022 12:14
Man City 1-0 Chelsea, Thomas Tuchel: Gara-gara Kevin De Bruyne!
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 08:33
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 08:30
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:28
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:25
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...