
Bola.net - - Luis Enrique belum bisa memastikan apakah musim depan masih melatih atau memilih hengkang.
Sejak menangani Barca pada tahun 2014, kontrak Enrique di Camp Nou akan habis pada akhir musim ini. Pelatih 46 tahun tersebut sebenarnya dikabarkan sudah mendapat tawaran kontrak baru dari petinggi klub, namun ia baru akan mengambil keputusan di akhir musim nanti.
Bersama Barca, Enrique pernah mengantarkan timnya menjadi juara La Liga dua kali, Copa del Rey dua kali, juara Liga Champions pada tahun 2015.
Dalam jumpa pers jelang menghadapi Real Sociedad babak perempat final Copa del Rey musim ini, Enrique diminta untuk memberikan klarifikasi atas gosip yang menyebutnya akan hengkang dari Barca. Namun, ia menolak untuk memberikan kepastian atas pertanyaan tersebut.
"Saya tak bisa mengatakan apa-apa," jawab Enrique.
Masih di bawah bimbingan Enrique musim ini, Barca berada peringkat tiga klasemen La Liga sementara dengan jarak dua poin dari Real Madrid yang masih punya satu laga belum dijalani.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 26 Januari 2017 15:20
-
Liga Spanyol 26 Januari 2017 14:30
-
Liga Spanyol 26 Januari 2017 14:00
-
Liga Inggris 26 Januari 2017 12:40
-
Liga Spanyol 26 Januari 2017 12:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:43
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 16:05
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:24
-
Piala Dunia 22 Maret 2025 15:10
-
Otomotif 22 Maret 2025 15:08
-
Tim Nasional 22 Maret 2025 15:05
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...