
Bola.net - Di mana Thibaut Courtois akan bermain musim depan masih menjadi topik pembicaraan hangat di sepakbola Eropa. Tak seorang pun yang tahu di mana Courtois akan bermain musim depan, termasuk pelatihnya di Atletico Madrid saat ini, Diego Simeone.
Nama Courtois memang santer dikabarkan akan kembali ke klub pemiliknya, Chelsea setelah penampilan gemilangnya bersama Atletico tiga musim terakhir. Namun seiring kabar yang menyebut dirinya enggan menjadi pelapis Petr Cech, rumor tentangnya pun semakin santer.
Dan menurut Simeone, di mana Courtois akan bermain musim depan masih menjadi misteri.
"Saya tak punya keraguan bahwa dia akan bermain melawan Chelsea di semifinal Liga Champions. Dia juga tak ragu akan hal itu," ujarnya.
"Di mana Courtois bermain nanti bukan perhatian utama. Tak ada yang tahu di mana dia akan bermain tahun depan," tandasnya.[initial]
(as/dzi)
Nama Courtois memang santer dikabarkan akan kembali ke klub pemiliknya, Chelsea setelah penampilan gemilangnya bersama Atletico tiga musim terakhir. Namun seiring kabar yang menyebut dirinya enggan menjadi pelapis Petr Cech, rumor tentangnya pun semakin santer.
Dan menurut Simeone, di mana Courtois akan bermain musim depan masih menjadi misteri.
"Saya tak punya keraguan bahwa dia akan bermain melawan Chelsea di semifinal Liga Champions. Dia juga tak ragu akan hal itu," ujarnya.
"Di mana Courtois bermain nanti bukan perhatian utama. Tak ada yang tahu di mana dia akan bermain tahun depan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 April 2014 23:54
-
Liga Inggris 14 April 2014 23:31
-
Liga Italia 14 April 2014 22:19
-
Liga Inggris 14 April 2014 17:46
-
Liga Inggris 14 April 2014 17:24
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...