
Bravo baru saja menjalani pertandingan dengan Barcelona ketika menjamu Sevilla di Camp Nou dalam turnamen Piala Super Spanyol. Dalam kemenangan agregat 5-0, Bravo mendapat sambutan hangat dari publik Camp Nou yang sedang mengantisipasi kepergiannya.
Pemain baru Barca yang dibeli dari Valencia musim panas ini, Andre Gomes, juga turun dalam laga tersebut. Usai menjalani pertandingan, ia mengatakan Bravo tidak menyampaikan salam perpisahan.
Namun demikian, ia tetap mendapat pertanyaan tentang mantan rekannya di Valencia, Diego Alves, yang diduga akan menjadi pengganti Bravo. Gomes mengaku tak tahu soal hal tersebut namun ia mengakui bahwa Alves adalah penjaga gawang hebat.
"Saya sangat mengenalnya dari Valencia dan dia adalah penjaga gawang hebat, selain itu saya tak tahu," tutur Gomes seperti dilansir ESPN. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 18 Agustus 2016 23:49
-
Liga Spanyol 18 Agustus 2016 20:56
-
Liga Spanyol 18 Agustus 2016 15:28
-
Liga Spanyol 18 Agustus 2016 15:25
-
Liga Inggris 18 Agustus 2016 15:18
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...