
Bola.net - Penyerang Barcelona, Gerard Deulofeu sedang dilanda kebimbangan antara harus bertahan di Barca atau hengkang ke klub lain.
Seperti dilansir Sport, entrenador Blaugrana, Tito Vilanova ingin anak buahnya itu bermain di tim Barcelona B lagi seperti musim lalu, dan berkompetisi di Segunda Division.
Namun sang pemain menolak opsi tersebut karena ia ingin bermain di level tertinggi. Sayangnya, jika ia masuk tim utama Barca, maka bisa dipastikan ia akan kekurangan waktu bermain karena menumpuknya stok di posisinya.
Deulofeu sendiri sering bermain di posisi penyerang sayap di mana saat ini Barca memiliki banyak alternatif. Pedro Rodriguez, David Villa, Alexis Sachez, Cristian Tello, dan bahkan bintang baru mereka, Neymar juga biasa bermain di posisi tersebut.
Deulofeu sendiri kabarnya diminati oleh dua klub Premier League, Tottenham dan Everton. Dan kemungkinan besar ia akan menuju ke Inggris dengan status pinjaman. [initial] (spo/pra)
Seperti dilansir Sport, entrenador Blaugrana, Tito Vilanova ingin anak buahnya itu bermain di tim Barcelona B lagi seperti musim lalu, dan berkompetisi di Segunda Division.
Namun sang pemain menolak opsi tersebut karena ia ingin bermain di level tertinggi. Sayangnya, jika ia masuk tim utama Barca, maka bisa dipastikan ia akan kekurangan waktu bermain karena menumpuknya stok di posisinya.
Deulofeu sendiri sering bermain di posisi penyerang sayap di mana saat ini Barca memiliki banyak alternatif. Pedro Rodriguez, David Villa, Alexis Sachez, Cristian Tello, dan bahkan bintang baru mereka, Neymar juga biasa bermain di posisi tersebut.
Deulofeu sendiri kabarnya diminati oleh dua klub Premier League, Tottenham dan Everton. Dan kemungkinan besar ia akan menuju ke Inggris dengan status pinjaman. [initial] (spo/pra)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 5 Juli 2013 15:40
-
Liga Spanyol 5 Juli 2013 14:55
Ayah Thiago Jual Restorannya di Barcelona, Pertanda Hengkang?
-
Liga Spanyol 5 Juli 2013 14:34
-
Liga Spanyol 5 Juli 2013 14:11
-
Liga Spanyol 5 Juli 2013 12:32
'Thiago Adalah Pengganti Pas Untuk Xavi, Iniesta, dan Fabregas'
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:45
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 07:30
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:15
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 07:02
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 07:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 06:45
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...