
Bola.net - - Meski dalam belenggu sanksi larangan transfer, bukan berarti Atletico Madrid akan pasif di bursa transfer musim panas. Selangkah lagi, Atletico dikabarkan akan segera mendapatkan jasa Sandro Ramirez dari .
Dikutip dari Marca, Sandro sudah sepakat dengan untuk menjadi bagian dari Atletico pada musim depan. Eks pemain Barcelona ini bahkan sudah berjumpa dengan pelatih Atletico, Diego Simeone dan jajaran direksi klub lainnya.
Lebih jauh lagi, Sandro juga sudah lolos tes medis. Ia sudah siap menanggung resiko tidak bisa bermain untuk Atletico hingga bulan Januari 2018 yang akan datang.
Kemungkinan, Sandro akan tetap bertahan di Malaga pada musim depan. Ia baru akan masuk dalam skuat Atletico mulai Januari 2018. Saat ini, pihak Los Rojiblancos masih mencari kata sepakat ihwal rencana ini dengan pihak Malaga.
Bukan tanpa alasan jika Atletico dan Sandro memilih Malaga sebagai tempat untuk bermain selama enam bulan. Malaga tidak ambil bagian di kompetisi Eropa pada musim depan. Artinya, begitu Sandro bergabung pada bulan Januari, Atletico bisa memakai jasanya untuk bermain di kompetisi Eropa.
Selain itu, pemain berusia 21 tahun tetap ingin bermain di Malaga karena ia mendapat menit bermain yang banyak. Hal ini tentu saja membuat peluangnya untuk bisa menembus skuat Timnas Spanyol di Piala Dunia 2018 terbuka.
Advertisement
Berita Terkait
-
Open Play 22 Mei 2017 15:36
-
Open Play 22 Mei 2017 13:16
-
Liga Spanyol 22 Mei 2017 12:04
-
Liga Spanyol 22 Mei 2017 11:45
-
Liga Spanyol 22 Mei 2017 11:23
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...