Data dan Fakta La Liga: Real Betis vs Atletico Madrid

Data dan Fakta La Liga: Real Betis vs Atletico Madrid
Real Betis (c) AFP

Bola.net - - Atletico Madrid bertekad untuk meluapkan kekecewaan mereka pada akhir pekan ini. Mereka akan membidik Real Betis sebagai pelampiasan mereka saat mereka bertandang ke Estadio Benito Villamarin pada hari Senin (15/5) dini hari nanti.

Pada laga ini seharusnya tidak ada alasan bagi Atletico Madrid untuk tidak meraih poin penuh. Catatan mereka kontra Betis sangat bagus, dan performa mereka jauh lebih stabil daripada performa tim tuan rumah, sehingga mereka diprediksi bisa meraih poin penuh pada laga ini.

Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Atletico Madrid berusaha untuk meluapkan kekecewaan mereka, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.