
Bola.net - - Atletico Madrid bertekad untuk meluapkan kekecewaan mereka pada akhir pekan ini. Mereka akan membidik Real Betis sebagai pelampiasan mereka saat mereka bertandang ke Estadio Benito Villamarin pada hari Senin (15/5) dini hari nanti.
Pada laga ini seharusnya tidak ada alasan bagi Atletico Madrid untuk tidak meraih poin penuh. Catatan mereka kontra Betis sangat bagus, dan performa mereka jauh lebih stabil daripada performa tim tuan rumah, sehingga mereka diprediksi bisa meraih poin penuh pada laga ini.
Sebelum Bolaneters menyaksikan bagaimana Atletico Madrid berusaha untuk meluapkan kekecewaan mereka, tidak ada salahnya bagi Bolaneters untuk melihat beberapa dana dan fakta berikut.
Atletico Madrid selalu menang di 7 laga terakhir mereka kontra Real Betis
Real Betis hanya memenangkan 2 dari 9 laga kandang terakhir mereka di La Liga (M2 S3 K4)
Atletico Madrid tidak terkalahkan di 10 laga tandang terakhir mereka di La Liga (M6 S4)
Los Rojiblancos tidak terkalahkan di enam laga tandang terakhri mereka ke markas Betis (M4 S2)
Atletico Madrid memenangkan 9 dari 11 pertandingan terakhir mereka di La Liga
Atletico Madrid hanya kebobolan satu kali dari 7 pertemuan terakhir mereka melawan Real Betis
Los Colchoneros mencatatkan 6 clean sheets dari 8 pertandingan terakhir mereka di ajang La Liga
Jika Atletico menang pada laga ini, maka mereka resmi bermain di Liga Champions musim depan.
Baca Juga:
- Atletico Madrid Inginkan Alexis Sanchez dan Jamie Vardy
- Fernando Torres: Atletico Bakal Juara Liga Champions
- Bawa Bendera Madrid ke Lapangan, Ramos dan Nacho Dilempari Botol
- Zidane Tak Bisa Jelaskan Aksi Magis Benzema
- Ferdinand: Fernando Torres Buat Barca Patah Hati
- Ramos: Ini Momen Yang Membanggakan Bagi Madrid
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 11 Mei 2017 15:20
-
Liga Spanyol 11 Mei 2017 14:00
-
Liga Eropa Lain 11 Mei 2017 13:40
-
Liga Eropa UEFA 11 Mei 2017 13:20
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 22:11
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 20:59
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:29
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...