
Real Madrid memang tengah membutuhkan kemenangan. Pasalnya tim besutan Zinedine Zidane ini tengah tertinggal 12 poin dari rival abadi mereka Barcelona yang tengah menduduki posisi tertinggi di klasemen La Liga. Disisi lain Las Palmas juga membutuhkan poin untuk menjauh dari zona degradasi yang hanya berjarak 4 poin saja dari mereka.
Sebelum Bolaneters menyaksikan pertandingan seru ini, tidak ada salahnya Bolaneters membaca beberapa data dan fakta berikut:
Tiga kemenangan beruntun yang diraih Las Palmas dalam beberapa pekan terakhir merupakan catatan terbaik mereka di La Liga semenjak musim 2000/2001
Real Madrid memenangkan dua pertandingan La Liga terakhir mereka dengan rata-rata 5 gol per pertandingan
Real Madrid belum menelan kekalahan di lima laga tandang terakhir mereka di La Liga (M2 S3)
Las Palmas selalu mencetak gol di empat pertandingan terakhir mereka di La Liga dengan rata-rata mencetak 1,75 gol per pertandingan
Zinedine Zidane mencetak gol dari tendangan bebas untuk pertama kalinya di La Liga saat melawan Las Palmas pada bulan Oktober 2001
Cristiano Ronaldo adalah pencetak gol La Liga terbanyak kedua sepanjang masa melampaui rekor Telmo Zarra dengan raihan 252 gol dari 228 pertandingan.
Ronaldo memecahkan rekor gol tersebut unggul dari Lionel Messi yang mencapai 252 gol dari La Liga dalam 290 pertandingan
Las Palmas belum kebobolan dalam tiga pertandingan terakhir mereka secara beruntun.
Real Madrid menjadi tim yang paling banyak mencetak gol dari luar kotak Penalti di La Liga musim ini (11 gol).[initial]
Baca Juga:
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 Maret 2016 23:18
-
Liga Inggris 10 Maret 2016 22:15
-
Liga Champions 10 Maret 2016 19:20
-
Liga Spanyol 10 Maret 2016 19:15
-
Liga Spanyol 10 Maret 2016 14:49
LATEST UPDATE
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:03
-
Liga Italia 23 Maret 2025 03:02
-
Liga Inggris 23 Maret 2025 02:45
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:32
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 02:15
-
Liga Italia 23 Maret 2025 02:02
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...