
Bola.net - Pada edisi ke-158 pertemuan Espanyol melawan Barcelona FC, tuan rumah memiliki tugas berat membendung ambisi Andres Iniesta dkk, di Estadi Cornella-El Prat, Senin (27/5) dini hari.
Espanyol sendiri tengah dalam masa yang buruk. Dalam lima laga terakhir mereka, mereka hanya mampu meraih satu kemenangan, sekali seri dan sisanya kalah.
Lantas bagaimana peluang Espanyol membendung ambisi Blaugrana? Berikut data dan fakta kedua tim. (gl/dzi)
Espanyol sendiri tengah dalam masa yang buruk. Dalam lima laga terakhir mereka, mereka hanya mampu meraih satu kemenangan, sekali seri dan sisanya kalah.
Lantas bagaimana peluang Espanyol membendung ambisi Blaugrana? Berikut data dan fakta kedua tim. (gl/dzi)
1 dari 4 halaman
Data dan Fakta
- Espanyol mencatat empat laga tanpa kemenangan di La Liga. Tiga kalah dan sekali imbang.
- Los Periquitos kalah empat dari lima pertemuan terakhir mereka dengan Barcelona.
- Pemain Espanyol, Simao adalah mantan pemain Barca pada musim 1999-2001. Mencatat 69 penampilan dan mencetak empat gol selama periode tersebut.
- Barcelona hanya menang dua kali dari delapan laga tandang terakhir mereka di semua kompetisi (W2, D3, L3).
- Raksasa Catalan harus memenangkan dua partai sisa musim ini bila ingin menyamai catatan 100 poin milik Real Madrid musim lalu.
- Kekalahan terakhir Barca di kandang Espanyol terjadi pada Januari 2007.
2 dari 4 halaman
Head to Head
- 06 Jan 2013, Barcelona 4 - Espanyol 0 (La Liga)
- 05 Mei 2012, Barcelona 4 - Espanyol 0 (La Liga)
- 08 Jan 2012, Espanyol 1 - Barcelona 1 (La Liga)
- 08 Mei 2011, Barcelona 2 - Espanyol 0 (La Liga)
- 18 Des 2010, Espanyol 1 - Barcelona 5 (La Liga)
3 dari 4 halaman
Lima Laga Terakhir Espanyol
- 19 Mei 2013, Deportivo 2 - Espanyol 0 (La Liga)
- 11 Mei 2013, Espanyol 1 - Real Madrid 1 (La Liga)
- 05 Mei 2013, Sevilla 3 - Espanyol 0 (La Liga)
- 28 Apr 2013, Espanyol 0 - Granada 1 (La Liga)
-
21 Apr 2013, Getafe 0 - Espanyol 2 (La Liga)
4 dari 4 halaman
Lima Laga Terakhir Barcelona
- 19 Mei 2013, Barcelona 2 - Valladolid 1 (La Liga)
- 12 Mei 2013, Atletico Madrid 1 - Barcelona 2 (La Liga)
- 05 Mei 2013, Barcelona 4 - Betis 2 (La Liga)
- 01 Mei 2013, Barcelona 0 - Bayern Munich 3 (Liga Champions)
- 27 Apr 2013, Athletic Bilbao 2 - Barcelona 2 (La Liga)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 23:30
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 21:02
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 18:35
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 17:07
-
Liga Spanyol 25 Mei 2013 15:13
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:44
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 24 Maret 2025 01:15
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:49
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:39
-
Tim Nasional 24 Maret 2025 00:05
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...