
Bola.net - - Real Madrid akan berusaha mencari kemenangan ketiga secara beruntun di jornada 8 La Liga saat bertandang ke markas di Coliseum Alfonso Perez, Sabtu .
Pasukan Zinedine Zidane pasti akan berusaha keras untuk bisa memenangkan pertandingan kali ini karena ada dua kesempatan emas tersaji di depan mereka. Mereka bisa melewati Atletico Madrid dan sekaligus bisa mendekati Barcelona.
Sebelum pertandingan digelar, simak dahulu data dan fakta terkait pertemuan kedua tim tersebut.
Real Madrid telah memenangkan masing-masing dari tujuh pertemuan La Liga terakhir lawan Getafe - termasuk kemenangan 5-1 pada kunjungan terakhir mereka ke El Geta pada April 2016.
Los Blancos menang dalam tiga kunjungan terakhir mereka ke Coliseum Alfonso Perez, namun Getafe mencatat kemenangan 2-1 saat mereka menyambut Real Madrid di musim 2012-13.
Madrid mencetak setidaknya tiga gol dalam tujuh pertandingan terakhir mereka melawan Getafe di semua ajang kompetisi.
Los Blancos mencetak setidaknya dua gol di 20 dari 23 pertandingan terakhir mereka di La Liga.
Madrid rata-rata mencetak 2,5 gol dalam 14 dari 15 pertandingan tandang terakhir mereka di La Liga.
Madrid selalu unggul baik baik di half time dan full time di tujuh pertandingan tandang terakhir mereka di pentas La Liga.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2017 19:32
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2017 18:56
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2017 18:35
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2017 18:18
-
Liga Spanyol 12 Oktober 2017 17:47
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...