
Bola.net - Legenda Barcelona, Johan Cruyff memberikan pujian terhadap kinerja pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti. Menurut pria asal Belanda ini, kesuksesan Ancelotti dalam membawa El Real tampil sebagai tim tangguh musim ini tak lepas dari jam terbang tinggi yang dimilikinya di berbagai kompetisi.
Setelah meraih gelar Copa Del Rey dan juga Liga Champions musim lalu, saat ini Ancelotti membawa Los Blancos melaju di puncak klasemen La Liga dan juga Grup B Liga Champions. Tak hanya itu, produktivitas Madrid di kompetisi domestik juga cukup mengerikan dengan sudah membukukan 42 gol hanya dalam 11 jornada.
"Ancelotti sudah melatih di empat negara berbeda, ia juga menguasai cukup banyak bahasa," sanjung Cruyff seperti dilansir Gazzetta Dello Sport.
"Kemampuan adaptasinya terhadap perubahan tak perlu diragukan lagi. Tak banyak pelatih yang punya pengalaman sekaya dia."[initial]
(gds/mri)
Setelah meraih gelar Copa Del Rey dan juga Liga Champions musim lalu, saat ini Ancelotti membawa Los Blancos melaju di puncak klasemen La Liga dan juga Grup B Liga Champions. Tak hanya itu, produktivitas Madrid di kompetisi domestik juga cukup mengerikan dengan sudah membukukan 42 gol hanya dalam 11 jornada.
"Ancelotti sudah melatih di empat negara berbeda, ia juga menguasai cukup banyak bahasa," sanjung Cruyff seperti dilansir Gazzetta Dello Sport.
"Kemampuan adaptasinya terhadap perubahan tak perlu diragukan lagi. Tak banyak pelatih yang punya pengalaman sekaya dia."[initial]
Baca Juga
- Ancelotti: Kroos Adalah 'Profesor' Madrid Selanjutnya
- Ramos Tak Permasalahkan Keegoisan Ronaldo
- Ancelotti: El Real Terima Terlalu Banyak Pujian
- Kakuta: Jasa Ancelotti Takkan Saya Lupakan
- Jemez Anggap Madrid 'Kasihani' Liverpool di Bernabeu
- Rodgers: Madrid Era Ancelotti Akan Lebih Baik Dari Barca-nya Pep
- Casillas: Saya Ingin Cetak Gol di Final Liga Champions
- Modric: Saya dan Kroos Makin Serasi
- Benzema: Mencetak Gol Bukanlah Yang Terpenting
- Ramos Bandingkan Gaya Main Isco dan Bale
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 10 November 2014 22:43
-
Editorial 10 November 2014 17:00
5 Alasan Mengapa United Harus Menolak Pertukaran Di Maria-Bale
-
Open Play 10 November 2014 16:16
-
Liga Spanyol 10 November 2014 15:09
-
Liga Spanyol 10 November 2014 14:58
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...