
- Direktur tim muda , Rui Jorge, mengaku pesimis bintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, bakal bisa ikut bermain membela tim nasional di ajang Olimpiade 2016 di Rio.
(cor/rer)
Sebelumnya sempat ada kabar yang mengatakan bahwa nama Ronaldo akan masuk dalam skuat Portugal, sebagai bagian dari jatah pemain senior yang diberikan pada masing-masing kontestan.
Namun Rui Jorge mengatakan pada Correio da Manha: "Saya kira hal tersebut tidak akan bisa terjadi sekarang. Saya kira tidak demikian.
"Hal tersebut terdengar tidak mungkin, mustahil bagi dirinya untuk menyelesaikan Euro dan melanjutkan bermain di Olimpiade.
"Olimpiade adalah kompetisi di mana ada banyak cabang olahraga dimainkan, kompetisi itu memang salah satu yang terbaik, namun bukan untuk bidang sepakbola."
Selain Ronaldo, bintang lain yang kabarnya juga berniat turun di Olimpiade 2016 adalah Neymar, yang berhasrat membela timnas Brasil. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 15 Desember 2015 23:33
-
Liga Spanyol 15 Desember 2015 14:14
-
Liga Spanyol 15 Desember 2015 14:09
-
Liga Inggris 15 Desember 2015 14:03
-
Liga Spanyol 15 Desember 2015 13:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 08:01
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...