
Bola.net - - Gelandang anyar Barcelona Philippe Coutinho mengaku sihir Lionel Messi mampu membuat orang-orang yang melihatnya menjadi tercengang.
Coutinho mengaku senang telah gabung dengan Barcelona. Ia mengaku Blaugrana adalah klub yang ia idam-idamkan sejak lama.
Pemain asal Brasil ini mengaku kian senang gabung Barca karena adanya Messi. Ia menyebut superstar asal Argentina sebagai idolanya.
Coutinho juga mengaku sangat terkesan dengan kemampuan La Pulga di atas lapangan. Menurutnya aksi-aksi Messi bisa membuat orang-orang terpana melihatnya.
Lionel Messi.
"Ketika saya masih muda saya akan menonton bermain, saya akan melihat dirinya memberikan magisnya. Sekarang mereka memiliki Messi yang melakukan hal yang sama," kenangnya.
"Ketika saya bermain di sana (Nou Camp) untuk Espanyol melawan Barcelona, saya melihat magis itu nyata karena Messi mencetak empat gol!" serunya pada Daily Mail.
"Ia melakukan hal-hal untuk membuat rahang Anda terbuka lebar. Dan kemudian ada Suarez, Iniesta, Paulinho..." tandas Coutinho.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 8 Januari 2018 23:24
Tak Bisa Main di Liga Champions Tak Jadi Masalah Bagi Coutinho
-
Liga Spanyol 8 Januari 2018 22:40
-
Liga Spanyol 8 Januari 2018 22:07
-
Open Play 8 Januari 2018 20:52
-
Liga Spanyol 8 Januari 2018 20:24
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...