
Bola.net - Lionel Messi mendapatkan ucapan selamat dari dua cucu Paulino Alcantara, pemain legendaris Barcelona yang rekor golnya baru saja ia pecahkan.
Paulino sebelumnya menjadi pencetak gol terbanyak bagi Barca, sebelum Messi melewatinya dengan 371 gol melalui hat-trick yang ia bukukan ke gawang Osasuna pekan lalu.
Dua cucu dari sang pemain, Blanca dan Clara, rupanya amat gembira bahwa rekor sang kakek dipecahkan oleh pemain hebat seperti Messi.
"Messi dan Paulino memainkan sepakbola yang sama. Keduanya juga bertubuh kecil Kakek saya amat keras kepala ketika masih bermain dulu. Saya merasa senang karena akhirnya rekor tersebut dipecahkan oleh Messi," tutur Blanca melalui akun Facebook miliknya.

Komentar tersebut kemudian juga diamini oleh Clara, yang juga mengunggah foto ilustrasi khusus untuk memberikan ucapan selamat pada La Pulga.
"Amat penting bagi kami, fakta bahwa Messi yang memecahkan rekor ini. Kami ingin berterimakasih pada Messi melalui foto yang kami unggah." [initial] (fb/as/rer)
Paulino sebelumnya menjadi pencetak gol terbanyak bagi Barca, sebelum Messi melewatinya dengan 371 gol melalui hat-trick yang ia bukukan ke gawang Osasuna pekan lalu.
Dua cucu dari sang pemain, Blanca dan Clara, rupanya amat gembira bahwa rekor sang kakek dipecahkan oleh pemain hebat seperti Messi.
"Messi dan Paulino memainkan sepakbola yang sama. Keduanya juga bertubuh kecil Kakek saya amat keras kepala ketika masih bermain dulu. Saya merasa senang karena akhirnya rekor tersebut dipecahkan oleh Messi," tutur Blanca melalui akun Facebook miliknya.
Komentar tersebut kemudian juga diamini oleh Clara, yang juga mengunggah foto ilustrasi khusus untuk memberikan ucapan selamat pada La Pulga.
"Amat penting bagi kami, fakta bahwa Messi yang memecahkan rekor ini. Kami ingin berterimakasih pada Messi melalui foto yang kami unggah." [initial] (fb/as/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 17 Maret 2014 21:35
-
Liga Spanyol 17 Maret 2014 21:00
-
Liga Spanyol 17 Maret 2014 18:41
-
Open Play 17 Maret 2014 17:38
Messi Cetak Sejarah di Barca, Adidas Rilis Sepatu Limited Edition
-
Liga Spanyol 17 Maret 2014 16:17
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:54
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:49
-
Liga Champions 20 Maret 2025 23:44
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 23:40
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 23:00
-
Asia 20 Maret 2025 22:49
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...