
Bola.net - Iker Casillas mengaku bahwa ia tidak ingin membuktikan apapun, usai tampil hebat bersama Real Madrid di laga semifinal Piala Dunia Antar Klub melawan Cruz Azul (17/12).
Dalam pertandingan yang dimenangkan oleh Madrid 4-0 tersebut, Casillas tampil solid dan sempat mementahkan tendangan penalti dari Gerardo Torrado.
"Saya pikir saya tidak ingin membuktikan apapun - apa yang sudah saya lakukan di sepanjang karir saya, mereka semua bisa melihatnya," tutur Casillas pada FIFA.com.
"Dengan terus bermain, saya harap bisa terus mendapatkan kembali rasa percaya diri saya, ke level seperti sebelumnya, di mana hal tersebut bakal membuat saya amat senang. Saat ini saya berada dalam kondisi yang sangat baik," pungkasnya. [initial]
(fifa/rer)
Dalam pertandingan yang dimenangkan oleh Madrid 4-0 tersebut, Casillas tampil solid dan sempat mementahkan tendangan penalti dari Gerardo Torrado.
"Saya pikir saya tidak ingin membuktikan apapun - apa yang sudah saya lakukan di sepanjang karir saya, mereka semua bisa melihatnya," tutur Casillas pada FIFA.com.
"Dengan terus bermain, saya harap bisa terus mendapatkan kembali rasa percaya diri saya, ke level seperti sebelumnya, di mana hal tersebut bakal membuat saya amat senang. Saat ini saya berada dalam kondisi yang sangat baik," pungkasnya. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Bola Dunia Lainnya 17 Desember 2014 15:57
-
Liga Spanyol 17 Desember 2014 14:32
-
Liga Champions 17 Desember 2014 14:20
-
Liga Spanyol 17 Desember 2014 14:01
-
Liga Spanyol 17 Desember 2014 13:53
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 05:02
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 04:56
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 04:32
-
Piala Eropa 23 Maret 2025 04:15
-
Piala Dunia 23 Maret 2025 03:45
-
Liga Spanyol 23 Maret 2025 03:32
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...