
Mourinho ditunjuk menjadi entrenador Madrid mulai musim panas 2010. Saat itu ia datang untuk menggantikan Manuel Pellegrini. Selama berada di Bernabeu, ia membantu Los Blancos memenangkan satu titel La Liga, Copa del Rey dan Supercopa.
Namun pada tahun 2013 ia memutuskan untuk angkat kaki dari Madrid setelah mengalami berbagai masalah. Padahal sebelum pergi ia sempat menandatangani perpanjangan kontrak hingga tahun 2016.
Casillas sendiri mengaku senang Mourinho hadir di klub tersebut. Terlebih ia mampu membuat Barca bertekuk lutut.
"Ketika klub ini mendapat pelatih baru, rasanya sungguh menyenangkan sekali. Saya bukan kapten tim waktu itu, melainkan Raul. Hubungan kami pada awalnya baik-baik saja. Ia mengeliminasi Barcelona dari babak semifinal Liga Champions. Ia adalah obat penangkal Barca. Kami mendapat bonus bisa mulai bersaing dengan tim-tim besar lainnya di Eropa," tutur Casillas seperti dilansir AS.
"Pada tahun pertama, ketika ia menghadiri sebuah konferensi pers dan membela Madrid, ia melakukannya dengan baik. Seseorang harus mengambil peran itu dan ia yang maju ketika kami tengah terluka," terangnya. [initial]
Baca Juga:
- Cari Manajer Anyar Untuk Timnas Inggris, FA Lirik Mourinho
- Mourinho Wanti-wanti MU Tak Lepas De Gea
- Masa Depan Zidane di Madrid Diragukan
- Mourinho Masih Senang Menganggur
- Abramovich Siapkan Dana Belanja 2,4 Triliun Rupiah untuk Chelsea
- Mignolet Ingin Liverpool Ikuti Jejak Chelsea
- Mourinho Sebut Karirnya Lelucon
- Deco Sebut Mourinho Orang Yang Tepat Untuk Kembalikan Level MU
- Mourinho: Orang Bilang Saya Akan Latih Timnas Singapura
- Mourinho Ingin Latih Klub Baru dan Proyek Baru
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 20:24
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 19:57
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 18:22
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 13:15
-
Liga Spanyol 24 Februari 2016 13:10
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:41
-
Otomotif 20 Maret 2025 12:34
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:30
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:29
-
Liga Inggris 20 Maret 2025 12:15
-
Tim Nasional 20 Maret 2025 12:01
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...