
Bola.net - Sergio Busquets meminta fans Barcelona untuk terus memberikan dukungan penuh pada tim, meski mereka tengah mengalami periode sulit.
Raksasa Catalan baru saja menelan dua kekalahan beruntun di La Liga, usai tunduk di tangan Celta Vigo pekan lalu. Mereka juga harus rela posisinya melorot ke posisi tiga klasemen sementara, tertinggal dua angka dari Real Madrid.
"Mereka harus terus percaya diri. Kami baru memulai musim ini dan kami membutuhkan dukungan dari fans. Saya harap ini akan jadi tahun yang baik untuk semua orang," tutur Busquets pada reporter.
"Dua kekalahan beruntun? Kami mengalami minggu yang buruk dalam segi hasil dan ini harusnya jadi momen untuk kembali berkaca. Kami akan mengubah ini. Kami baru mulai, sekarang kami punya peluang untuk kembali ke jalur kemenangan," pungkasnya.
Barcelona akan bermain melawan Ajax Amsterdam di Liga Champions dini hari nanti. [initial]
Raksasa Catalan baru saja menelan dua kekalahan beruntun di La Liga, usai tunduk di tangan Celta Vigo pekan lalu. Mereka juga harus rela posisinya melorot ke posisi tiga klasemen sementara, tertinggal dua angka dari Real Madrid.
"Mereka harus terus percaya diri. Kami baru memulai musim ini dan kami membutuhkan dukungan dari fans. Saya harap ini akan jadi tahun yang baik untuk semua orang," tutur Busquets pada reporter.
"Dua kekalahan beruntun? Kami mengalami minggu yang buruk dalam segi hasil dan ini harusnya jadi momen untuk kembali berkaca. Kami akan mengubah ini. Kami baru mulai, sekarang kami punya peluang untuk kembali ke jalur kemenangan," pungkasnya.
Barcelona akan bermain melawan Ajax Amsterdam di Liga Champions dini hari nanti. [initial]
(isf/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 3 November 2014 17:22
-
Liga Champions 3 November 2014 15:48
Suarez: Ajax Beri Saya Segalanya, Saya Tak Sabar Lawan Mereka
-
Liga Spanyol 3 November 2014 14:27
-
Liga Spanyol 3 November 2014 11:33
-
Liga Spanyol 3 November 2014 11:29
LATEST UPDATE
-
Bulu Tangkis 23 Maret 2025 20:16
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:58
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:43
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 19:33
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:53
-
Tim Nasional 23 Maret 2025 18:10
MOST VIEWED
- Performa Antony di Real Betis Ungguli Vinicius Junior dan Lamine Yamal, MU Bikin Kesalahan Besar?
- Gak Jadi Beli, Real Betis Mau Pinjam Antony Lagi dari MU!
- Koeman dan Warisannya di Barcelona: Lahirnya Generasi Emas Baru
- Ansu Fati Siap Tinggalkan Barcelona Secara Permanen: Usia Baru 22 Tahun, Kok Sulit Temukan Klub?
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...