
Bola.net - - Gelandang Barcelona, Sergio Busquets mengakui bahwa timnya memang belum memainkan sepakbola terbaik mereka. Namun dia yakin timnya sudah sangat solid sejauh ini.
Barcelona belum terkalahkan dalam 16 pertandingan mereka musim ini di semua kompetisi. Dari jumlah pertandingan itu, hanya dua kali mereka gagal meraih poin penuh.
Selain gemilang di Liga Champions, tim asuhan Ernesto Valverde tersebut juga tengah memuncaki klasemen La Liga dengan keunggulan empat poin dari Valencia di posisi kedua, dan delapan poin dari rival utama mereka, Real Madrid.
"Kami tahu bahwa kami belum bermain dengan sangat baik dan kami sudah mempertimbangkannya," ujarnya.
"Kami kehilangan pemain yang sangat penting, dan kami mengganti sistem. Itu membuat anda mendapatkan sesuatu dan kehilangan yang lainnya. Tapi, yang paling penting adalah untuk bisa solid, kami membangun tim pemenang," tambahnya.
"Kami kami berada dalam laju bagus. Kami tak bermain brilian, tapi kami solid dan kompak. Sangat sulit untuk mencetak gol melawan kami dan kami senang," tandasnya.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 9 November 2017 21:02
-
Liga Spanyol 9 November 2017 20:34
-
Liga Inggris 9 November 2017 18:27
-
Liga Spanyol 9 November 2017 16:00
-
Liga Spanyol 9 November 2017 15:40
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:52
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:41
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:32
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 05:30
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...