
Bola.net - Cristiano Ronaldo terus berlatih keras untuk pulih dari cedera, demi harapan tampil di derby Madrid akhir pekan ini.
Tekad tersebut merupakan kabar buruk untuk Atletico Madrid, mengingat striker andalan Real Madrid itu merupakan salah satu musuh terbesar mereka di duel derby.
Menurut catatan yang diturunkan oleh AS, pemain asal Portugal tersebut sudah mencetak 13 gol dari 16 pertandingan derby yang ia mainkan bersama Los Blancos. Tujuh gol di antaranya terjadi di liga, lima di Copa del Rey, dan sisanya di Final Liga Champions.
Selain itu, angka produktivitas Ronaldo juga amat baik saat menghadapi Atletico. AS mengklaim bahwa sang pemain sudah mencetak gol di empat dari lima pertandingan derby terakhir yang ia mainkan.
Bahkan dari 16 duel yang sudah ia rasakan, Ronaldo hanya tiga kali menelan pahitnya kekalahan.
Akankah gawang Atletico Madrid kembali merasakan kebuasan Ronaldo akhir pekan ini? Kita nantikan saja Bolaneters. [initial]
(as/rer)
Tekad tersebut merupakan kabar buruk untuk Atletico Madrid, mengingat striker andalan Real Madrid itu merupakan salah satu musuh terbesar mereka di duel derby.
Menurut catatan yang diturunkan oleh AS, pemain asal Portugal tersebut sudah mencetak 13 gol dari 16 pertandingan derby yang ia mainkan bersama Los Blancos. Tujuh gol di antaranya terjadi di liga, lima di Copa del Rey, dan sisanya di Final Liga Champions.
Selain itu, angka produktivitas Ronaldo juga amat baik saat menghadapi Atletico. AS mengklaim bahwa sang pemain sudah mencetak gol di empat dari lima pertandingan derby terakhir yang ia mainkan.
Bahkan dari 16 duel yang sudah ia rasakan, Ronaldo hanya tiga kali menelan pahitnya kekalahan.
Akankah gawang Atletico Madrid kembali merasakan kebuasan Ronaldo akhir pekan ini? Kita nantikan saja Bolaneters. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 11 September 2014 22:11
-
Open Play 11 September 2014 22:08
-
Open Play 11 September 2014 21:48
-
Liga Inggris 11 September 2014 21:20
-
Liga Spanyol 11 September 2014 20:19
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...