
Bola.net - Claudio Bravo mencatatkan clean sheet ke-20 di La Liga 2014/15 ketika Barcelona menghajar Getafe 6-0 pada jornada 34, Rabu (29/4). Statistik tak kebobolan kiper andalan Barcelona itu untuk sementara adalah yang terbaik di Eropa.
Di lima liga top Eropa musim ini, 20 clean sheet milik Bravo belum bisa ditandingi kiper-kiper lain. Dia bahkan unggul atas Manuel Neuer hingga Gianluigi Buffon.
5 Besar clean sheet di 5 liga top Eropa 2014/15 sejauh ini (sumber Squawka):
Dalam laga Barcelona vs Getafe, Bravo main sejak menit awal. Sepanjang laga, Getafe melepaskan tiga shots on target ke gawangnya namun semua sukses dia mentahkan.
Barcelona menang berkat brace Lionel Messi dan Luis Suarez serta masing-masing satu gol dari Xavi dan Neymar. Kemenangan ini membuat Barcelona tetap tak tergoyahkan di puncak klasemen dengan empat jornada tersisa. [initial]
(squ/gia)
Di lima liga top Eropa musim ini, 20 clean sheet milik Bravo belum bisa ditandingi kiper-kiper lain. Dia bahkan unggul atas Manuel Neuer hingga Gianluigi Buffon.
5 Besar clean sheet di 5 liga top Eropa 2014/15 sejauh ini (sumber Squawka):
20 - Claudio Bravo (Barcelona)
19 - Manuel Neuer (Bayern Munich)
18 - Danijel Subasic (AS Monaco)
17 - Gianluigi Buffon (Juventus)
17 - Stephane Ruffier (Saint Etienne).
Dalam laga Barcelona vs Getafe, Bravo main sejak menit awal. Sepanjang laga, Getafe melepaskan tiga shots on target ke gawangnya namun semua sukses dia mentahkan.
Barcelona menang berkat brace Lionel Messi dan Luis Suarez serta masing-masing satu gol dari Xavi dan Neymar. Kemenangan ini membuat Barcelona tetap tak tergoyahkan di puncak klasemen dengan empat jornada tersisa. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 28 April 2015 17:26
-
Liga Spanyol 28 April 2015 12:21
-
Liga Spanyol 28 April 2015 12:14
-
Liga Champions 28 April 2015 11:52
-
Liga Spanyol 28 April 2015 11:13
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 22 Maret 2025 03:30
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...