
Bola.net - Direktur Olahraga Barcelona Ariedo Braida mengungkapkan bahwa pihaknya sangat menyukai pemain seperti Paul Pogba. Ia pun menyarankan kepada gelandang Juventus itu agar datang ke Barca.
Penampilan Pogba selama membela Juventus memang begitu impresif. Tak pelak saat ini banyak klub di Eropa yang begitu menginginkan tenaga pemain asal Prancis tersebut.
"Pogba adalah pemain yang menarik dengan kualitas bagus dan akan berguna bagi tim mana pun. Sangat normal banyak yang menginginkan dia," kata Braida kepada Gazzetta TV.
"Saya harap dia bisa bermain untuk Barcelona. Jika dia ingin punya tujuan baru, saya pikir Barca mewakili klub dan proyek yang luar biasa. Saya menyarankan pemuda seperti dia memilih Barca. Pogba adalah pemain penting yang saya suka dan begitu juga Presiden Bartomeu."
Pogba sendiri di musim ini berhasil mengemas sepuluh gol dan sebelas assist dari 41 penampilan di semua ajang kompetisi bersama Bianconeri. Ia juga berperan besar mengantarkan Juventus meraih dua gelar dan menembus final Liga Champions.[initial]
(foti/ada)
Penampilan Pogba selama membela Juventus memang begitu impresif. Tak pelak saat ini banyak klub di Eropa yang begitu menginginkan tenaga pemain asal Prancis tersebut.
"Pogba adalah pemain yang menarik dengan kualitas bagus dan akan berguna bagi tim mana pun. Sangat normal banyak yang menginginkan dia," kata Braida kepada Gazzetta TV.
"Saya harap dia bisa bermain untuk Barcelona. Jika dia ingin punya tujuan baru, saya pikir Barca mewakili klub dan proyek yang luar biasa. Saya menyarankan pemuda seperti dia memilih Barca. Pogba adalah pemain penting yang saya suka dan begitu juga Presiden Bartomeu."
Pogba sendiri di musim ini berhasil mengemas sepuluh gol dan sebelas assist dari 41 penampilan di semua ajang kompetisi bersama Bianconeri. Ia juga berperan besar mengantarkan Juventus meraih dua gelar dan menembus final Liga Champions.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Italia 12 Juni 2015 21:45
-
Liga Inggris 12 Juni 2015 19:04
-
Liga Inggris 12 Juni 2015 14:27
-
Liga Inggris 12 Juni 2015 14:00
-
Liga Spanyol 12 Juni 2015 11:49
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...