
Sang gelandang datang ke Camp Nou usai dibeli dari Atletico Madrid di musim panas lalu. Namun ia baru bisa bermain di Januari, lantaran Barcelona masih terikat dengan embargo transfer FIFA. Hal tersebut membuat Turan sulit beradaptasi dan masuk dalam skuat inti tim secara reguler.
Akibatnya, Turan banyak mendapat kritik dari media Spanyol dan bahkan disebut akan hengkang dari klub di masa mendatang.
Namun Terim mengatakan pada Mundo Deportivo: "Media di Spanyol tidak adil pada Arda, enam bulan ia tidak bermain dan ia tidak bermain seburuk yang mereka katakan."
"Arda tengah berada dalam kondisi fisik dan mental yang bagus. Tidak hanya ia berperan sebagai kapten tim, ia juga pemain yang istimewa untuk tim. Media sudah berlebihan dengan kritik padanya. Ia adalah pemain spesial."
Turan akan membela Turki di Euro 2016 mendatang. [initial]
(md/rer)
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 29 Mei 2016 21:18
-
Amerika Latin 29 Mei 2016 20:37
-
Liga Italia 29 Mei 2016 18:53
-
Liga Champions 29 Mei 2016 18:49
-
Liga Spanyol 29 Mei 2016 17:08
LATEST UPDATE
-
Amerika Latin 21 Maret 2025 06:34
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:22
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 06:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:04
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 06:01
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 05:55
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...