
Dari sembilan laga awal musim ini, Los Blancos memang mampu selalu meraih poin dan tanpa kekalahan dan saat ini memuncaki klasemen. Enam kemenangan, tiga kali imbang adalah pencapaian Cristiano Ronaldo dkk dari sembilan laga.
Banyak yang mulai mengklaim bahwa Real Madrid musim ini akan menjadi yang terbaik setelah sederet penampilan bagus mereka. Namun Benitez menyanggahnya dengan menyebut mereka hanya fokus untuk menjalani laga demi laga dan belum memikirkan juara.
"Pengalaman memberitahu saya apa yang harus saya lakukan, dan itu adalah berkonsentrasi untuk memenangi laga berikutnya. Begitulah anda terus mengumpulkan poin dan melaju di Liga Champions dan juga La Liga," ujarnya.
"Itu adalah realita sepakbola, anda harus melewati dua ujian dalam sepekan. Bila anda tak lulus, tak ada yang menanti anda. Anda harus fokus ke tiap laga dan mendapatkan hasil yang dibutuhkan," tandasnya.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Champions 29 Oktober 2015 22:23
-
Liga Champions 29 Oktober 2015 22:01
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2015 18:21
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2015 14:19
-
Liga Spanyol 29 Oktober 2015 14:12
LATEST UPDATE
-
Otomotif 21 Maret 2025 17:32
-
Bola Indonesia 21 Maret 2025 16:47
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:39
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 16:30
-
Otomotif 21 Maret 2025 16:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 16:23
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...