
Saat melawan Sevilla, Benitez kembali memainkan James sebagai pemain pengganti pada menit ke-63 untuk menggantikan Isco. Itu adalah penampilan resmi pertama James usai mengalami cedera dua bulan lalu.
Meski hanya tampil selama tak lebih dari 30 menit, gelandang asal Kolombia tersebut mampu tampil bagus dan mencetak satu gol. Sayang, pada laga tersebut Los Blancos kalah dengan skor 2-3.
"Anda lihat performa James. Dia masih butuh sedikit waktu untuk kembali dalam level kebugaran untuk bermain," ujarnya.
"Dia belum cukup fit untuk bermain lebih dari 30 menit. Dia punya waktu yang panjang untuk kembali ke bentuk terbaiknya," tandasnya.
Sebagai informasi, dua gol Real Madrid dicetak oleh Sergio Ramos dan James Rodriguez. Sementara tiga gol Sevilla dicetak oleh Ciro Immobile, Ever Banega dan Fernandlo Llorente.[initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 8 November 2015 08:00
-
Liga Spanyol 8 November 2015 07:40
-
Liga Spanyol 8 November 2015 07:20
-
Liga Inggris 8 November 2015 04:20
-
Liga Inggris 8 November 2015 01:15
LATEST UPDATE
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:15
-
Liga Italia 21 Maret 2025 01:01
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 00:52
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 00:41
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...