
Bola.net - Real Madrid akan melakoni derby melawan Atletico Madrid di La Liga pada 5 Oktober mendatang. Laga itu digelar di Vicente Calderon, kandang Atletico.
Untuk laga tersebut, sejauh ini belum ada kepastian apakah James Rodriguez dan Gareth Bale bisa fit tepat waktu atau tidak. Pelatih Madrid Rafael Benitez berharap yang terbaik.
"Saya selalu hati-hati setiap bicara cedera pemain. Pasalnya, proses pemulihan bisa saja lancar, tapi juga bisa menemui kendala di tengah jalan yang menyebabkan perkiraan waktu sembuhnya berubah tiba-tiba," papar Benitez seperti dikutip Football Espana.
"Mereka (James dan Bale) sejauh ini positif. Namun, kita tunggu saja minggu depan. Jika perkembangannya signifikan, mereka bisa tampil melawan Atletico," pungkasnya.
Sebelum melawan Atletico, Los Blancos akan bertandang ke markas Malmo dalam lanjutan fase grup Liga Champions. [initial]
(foes/gia)
Untuk laga tersebut, sejauh ini belum ada kepastian apakah James Rodriguez dan Gareth Bale bisa fit tepat waktu atau tidak. Pelatih Madrid Rafael Benitez berharap yang terbaik.
"Saya selalu hati-hati setiap bicara cedera pemain. Pasalnya, proses pemulihan bisa saja lancar, tapi juga bisa menemui kendala di tengah jalan yang menyebabkan perkiraan waktu sembuhnya berubah tiba-tiba," papar Benitez seperti dikutip Football Espana.
"Mereka (James dan Bale) sejauh ini positif. Namun, kita tunggu saja minggu depan. Jika perkembangannya signifikan, mereka bisa tampil melawan Atletico," pungkasnya.
Sebelum melawan Atletico, Los Blancos akan bertandang ke markas Malmo dalam lanjutan fase grup Liga Champions. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 25 September 2015 20:09
-
Liga Spanyol 25 September 2015 16:00
-
Liga Spanyol 25 September 2015 15:55
-
Liga Spanyol 25 September 2015 10:43
-
Liga Italia 25 September 2015 10:29
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...