Belum Cetak Gol, Rafinha Minta Alcacer Tetap Tenang

Belum Cetak Gol, Rafinha Minta Alcacer Tetap Tenang
Paco Alcacer (c) AFP
- memberikan dukungan moral kepada Paco Alcacer yang belum mencetak gol untuk . Rafinha meminta Alcacer agar tetap tenang.


Alcacer didatangkan Barcelona pada musim panas dari . Namun, pemain berusia 23 tahun belum sekalipun mencetak gol dari tujuh pertandingan untuk Barca termasuk saat mengalahkan Deportivo La Coruna dengan skor 4-0.


"Saya sudah mengatakan kepada Alcacer untuk tidak khawatir. Satu-satunya hal yang dia butuhkan adalah mencetak gol," kata Rafinha dilansir beIN SPORTS.


"Ketika gol pertama datang, dia akan mencetak gol lebih banyak lagi. Dia adalah finisher alami. Kami sangat mempercayai dia."


Rafinha sendiri bermain cemerlang ketika melawan Deportivo dengan mencetak dua gol. Sementara itu, dua gol kemenangan Barca lainnya dicetak oleh Luis Suarez dan Lionel Messi.[initial]


 (bein/ada)