
Barton berkomentar negatif terhadap upaya Pepe untuk memprovokasi Fabregas. Lewat akun twitter miliknya, Barton menyebut aksi provokasi Pepe lebih parah dari yang pernah dilakukannya di lapangan.
Pepe is a bigger nob than me on the pitch. (And that takes some doing) #ElClasico
— Joseph Barton (@Joey7Barton) March 23, 2014
"Pepe provokator yang lebih hebat dari saya di atas lapangan. (dan itu butuh upaya tersendiri)#ElClasico," ucap Barton lewat akun twitter miliknya.
Di laga El Clasico dini hari tadi, Pepe secara sengaja menghampiri Fabregas dan mencoba menanduknya kala pemain Barca sedang sibuk merayakan gol penyeimbang mereka (2-2). Pada akhirnya, kedua pemain beradu kepala dan sama-sama terjatuh.
Atas aksi keduanya, wasit Undiano Mallenco kemudian memutiskan untuk memberi kartu kuning pada Pepe dan Fabregas atas cekcok yang melibatkan keduanya. Insiden tersebut juga yang memicu Sergio Busquet menginjak kepala Pepe, namun kejadian terakhir itu luput dari pengamatan wasit. (twit/mac)
Advertisement
Berita Terkait
-
Editorial 23 Maret 2014 22:00
-
Liga Inggris 23 Maret 2014 21:55
-
Liga Spanyol 23 Maret 2014 20:12
-
Liga Spanyol 23 Maret 2014 19:38
-
Liga Spanyol 23 Maret 2014 18:45
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:40
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:38
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:35
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 07:32
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:27
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 07:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...