Barcelona Tumbang di El Clasico, Fans Bereaksi: Salah Taktik, Salah Pasang Pemain, Pokoknya Salah Xavi

Barcelona Tumbang di El Clasico, Fans Bereaksi: Salah Taktik, Salah Pasang Pemain, Pokoknya Salah Xavi
Aksi manajer Barcelona, Xavi Hernadez saat laga El Clasico pada pekan ke-9 Liga Spanyol 2022/2023, Minggu (16/10/2022) malam WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Barcelona yang tampil mengagumkan di Liga Spanyol 2022/2023 tak bisa berbuat banyak di hadapan Real Madrid pada pekan ke-9, Minggu (16/10/2022) malam WIB. Pada laga yang berlangsung di Santiago Bernabeu, Barcelona takluk 1-3 dari Madrid.

Kekalahan ini tidak seperti kekalahan lewat perang taktik yang seru dan menjanjikan. Kekalahan ini jadi ajang ketidakpuasan banyak penggemar terhadap sang manajer, Xavi Hernandez.

Banyak yang berpendapat bahwa kekalahan ini bisa dilimpahkan semuanya kepada legenda hidup Barcelona tersebut. Kesalahan sang manajer dicatat rapi oleh para penggemar.

Mulai dari salah taktik menghadapi Madrid, sampai dengan salah pasang pemain. Intinya, semua salah Xavi sebagai nahkoda tim.

Kira-kira apa saja reaksi netizen atas kekalahan ini? Scroll selengkapnya di bawah, ya, Bolaneters~

1 dari 11 halaman

Taktiknya Xavi Nih yang Buat Kalah

2 dari 11 halaman

Koneksi Pemain Gak Ada

3 dari 11 halaman

Balik ke Al Sadd Aja

4 dari 11 halaman

Kecewa Sekali dengan Xavi

5 dari 11 halaman

Salah Xavi Banyak Banget

6 dari 11 halaman

Xavi Gak Bakal Pernah Belajar

7 dari 11 halaman

Lama-lama Gak Sabar dengan Xavi

8 dari 11 halaman

Selalu Ada Aja Alasan untuk Nyerah Sama Tim Ini

9 dari 11 halaman

Waktunya Hilang dan Tak Berkabar

10 dari 11 halaman

Pemain Spanyol yang Bisa Main Cuma Pedri dan Gavi

Sumber: Twitter