
Mascherano sebenarnya masih punya kontrak hingga 2018 di Camp Nou. Namun akhir-akhir ini, ia santer dikabarkan sangat dekat akan pindah ke Juventus.
Mascherano menyadari dirinya adalah sosok yang dibutuhkan Luis Enrique. Pemain asal Argentina tersebut pun tampaknya akan segera mengambil kontrak yang disuguhkan.
"Saya tahu mereka tak berniat menjual dan membiarkan saya pergi. Mereka suka dengan saya dan ketika klub menganggap Anda demikian, sulit rasanya untuk pergi," kata Mascherano seperti dilansir Fichajes.
"Ada peluang untuk hengkang dan juga tetap bertahan. Saya masih punya kontrak dan ada beberapa bulan untuk bicara [kontrak] dengan klub," terangnya.
Kabar di Italia menyebutkan perpanjangan kontrak baru dengan gaji lebih tinggi memang keinginan Mascherano. Ia menyatakan berpeluang hengkang, sebenarnya hanya untuk memberi tekanan pada Barca agar segera memberi kontrak baru dan kenaikan gaji. [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Inggris 14 Juni 2016 23:36
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 19:21
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 18:45
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 17:30
-
Liga Spanyol 14 Juni 2016 15:07
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:45
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:41
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 13:31
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 13:30
-
Bola Dunia Lainnya 21 Maret 2025 13:16
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...