Barcelona Pertimbangkan Gaet Breel Embolo

 Barcelona Pertimbangkan Gaet Breel Embolo
Breel Embolo (c) UEFA
- dilaporkan tengah memantau winger Basel, Breel Embolo. Pemain 18 tahun dikatakan untuk menjadi back up trio MSN: Lionel Messi , Luis Suarez, atau


Embolo pernah dikaitkan dengan sejumlah klub Premier League di antaranya Arsenal dan Tottenham Hotspur. Menurut Bild, Barcelona sekarang masuk dalam perburuan karena tertarik dengan penampilannya.


Dalam kabar tersebut dikatakan striker Celta Vigo, Nolito, masih menjadi target utama. Tapi Embolo menjadi opsi mengingat harganya yang terjangkau. Pemain berdarah Kamerun ini memiliki harga kisaran 12 juta euro.


Bersama Basel musim ini, Embolo telah mencetak lima gol dan memberikan tiga assist dari 12 penampilan.  [initial]

 (bild/shd)