Barcelona Hajar Real Sociedad: Puja-puji Ansu Fati, Gavi Cadangin Aja Lagi, Apalagi Ferran Torres Jangan Dimainin Deh

Barcelona Hajar Real Sociedad: Puja-puji Ansu Fati, Gavi Cadangin Aja Lagi, Apalagi Ferran Torres Jangan Dimainin Deh
Ansu Fati dan Ousmane Dembele merayakan gol Barcelona ke gawang Real Sociedad pada pekan ke-2 Liga Spanyol 2022/2023, Senin (22/8/2022) dini hari WIB. (c) AP Photo

Bola.net - Kemenangan 4-1 Barcelona atas Real Sociedad pada pekan ke-2 Liga Spanyol 2022/2023 mengundang banyak komentar netizen. Mulai dari puja-puji kepada Ansu Fati, sampai protes terhadap permainan Gavi dan Ferran Torres.

Ansu Fati menjadi bintang dalam laga tersebut. Sejak dimainkan pada menit ke-64, ia langsung berkontribusi untuk tiga gol Barcelona.

Satu gol dicetaknya sendiri, dua lainnya sebagai assist untuk gol Ousmane Dembele dan Robert Lewandowski. Sepintas, ia adalah game changer sekaligus super sub.

Kira-kira apa saja ya reaksi netizen di balik kemenangan pertama Barcelona? Lanjut scroll ke bawah, ya, Bolaneters~

1 dari 10 halaman

Menang, tapi Aslinya Chaos, Guys

2 dari 10 halaman

Jangan Mau Dibodohi Skor, Soalnya...

3 dari 10 halaman

Babak Kedua Baru Jos

4 dari 10 halaman

Kuncinya Ketika Ganti Feran Torres

5 dari 10 halaman

Ferran Gak Sekreatif Fati, Sih

6 dari 10 halaman

Next Game, Fati Gantikan Ferran Adalah Keharusan

7 dari 10 halaman

Gavi Juga Jangan Mainin Jadi Starter Lagi

8 dari 10 halaman

Sayangnya Dia Anak Emas Xavi, Sih, Ya

9 dari 10 halaman

Fati-Lewy Bakal Jadi Duet Baru Gak Ya?