Barca Empat Kali Dimandulkan Tim Divisi Tiga

Barca Empat Kali Dimandulkan Tim Divisi Tiga
Luis Enrique (c) AFP
- cuma bisa meraih hasil imbang tanpa gol melawan tuan rumah di leg pertama babak 32 besar Copa del Rey 2015/16, Kamis (29/10). Ini hasil yang mengecewakan bagi pasukan Luis Enrique, karena lawan mereka cuma tim dari Segunda B alias divisi tiga.


Selama ini, Barca sudah empat kali dibuat mandul oleh tim divisi tiga Spanyol di ajang Copa. Sebelum Villanovense, tiga tim sudah terlebih dahulu melakukannya, yaitu Gimnastica Torrelavega, dan .



Barcelona tanpa gol vs tim Segunda B di Copa del Rey

  • Barcelona 0-0 Torrelavega (16 besar leg 2)

  • Figueres 1-0 Barcelona (64 besar, extra time)

  • Gramenet 1-0 Barcelona (64 besar, extra time).

  • Villanovense 0-0 Barcelona (32 besar leg 1).


Pada musim 2000/01, Barca lolos dari hadangan Torrelavega, tapi kemudian dihentikan Celta Vigo di semifinal dengan agregat 2-4. Pada musim 2001/02, Barca dikandaskan Figueres di babak 64 besar, yang terulang ketika melawan Gramenet di musim 2004/05. [initial]


 (mc/gia)