
Hal tersebut dipastikan usai tim menang 2-0 atas Sevilla, di final Copa del Rey yang berlangsung selama 120 menit di Vicente Calderon awal pekan ini.
Menurut Enrique, semua catatan positif Barca takkan bisa diraih tanpa dukungan penuh dari suporter.
Pada fans, sang manajer mengatakan, sebagaimana dilansir Marca: "Pertama, saya meminta maaf untuk para pemain yang tidak bisa hadir karena berbagai alasan. Mereka sebenarnya akan senang hadir di sini dan merayakan semuanya bersama anda."
"Musim ini sudah berjalan dengan amat panjang, sulit, dan juga sangat menuntut. Namun dengan pemain yang ada dan juga semua bantuan yang kami dapat di level ini, kami bisa melaluinya dengan luar biasa."
"Semua ini bisa terjadi berkat anda dan juga saya ingat bagaimana sambutan luar biasa yang anda berikan di laga melawan Valencia. Selamanya, Visca Barca dan Visca Catalunya." [initial]
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 23 Mei 2016 19:06
-
Liga Spanyol 23 Mei 2016 15:14
-
Liga Italia 23 Mei 2016 15:00
Proposal 90 Juta Euro Dari Barca Untuk Dybala Ditolak Juventus
-
Liga Spanyol 23 Mei 2016 14:53
-
Liga Spanyol 23 Mei 2016 14:48
LATEST UPDATE
-
Piala Dunia 21 Maret 2025 23:59
-
Asia 21 Maret 2025 23:58
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:55
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:46
-
Liga Inggris 21 Maret 2025 23:21
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 23:04
MOST VIEWED
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...