
Bola.net - - Andre Villas-Boas belum lama ini mengungkap hal yang mungkin menyebabkan Gareth Bale sering mengalami cedera selama berada di Real Madrid.
Pemain Wales pernah bekerja dengan manajer Portugal saat keduanya berada di dan Villas-Boas menyatakan bahwa bahwa Bale akan bisa bermain lebih konsisten jika Los Blancos memberinya lebih banyak waktu memulihkan diri.
Hal tersebut diungkap oleh sosok yang juga pernah menangani Chelsea dan Porto, dalam acara Laureus Award Gala di Monaco belum lama ini.
"Dia adalah pemain paling vital yang pernah dimiliki Tottenham dan manajemen berhati-hati dalam menanganinya, seperti yang dilakukan Real Madrid pada Cristiano Ronaldo," tutur AVB menurut Marca.
Gareth Bale
"Tidak ada hal seperti itu di Spanyol, karena dia dibeli dengan harga yang begitu mahal, itu artinya dia harus segera dimainkan."
"Gareth tidak terlalu sering cedera (ketika saya tangani-red) karena kami memberinya lebih banyak waktu untuk beristirahat."
Madrid sendiri baru saja menelan kekalahan 0-1 dari Espanyol dalam laga tandang La Liga yang berlangsung semalam di Cornella El Prat.
Advertisement
Berita Terkait
-
Liga Spanyol 27 Februari 2018 23:32
-
Liga Champions 27 Februari 2018 22:36
-
Liga Champions 27 Februari 2018 19:18
-
Liga Spanyol 27 Februari 2018 18:04
-
Liga Spanyol 27 Februari 2018 16:00
LATEST UPDATE
-
Tim Nasional 21 Maret 2025 02:10
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:47
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:42
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:35
-
Piala Eropa 21 Maret 2025 01:25
-
Liga Spanyol 21 Maret 2025 01:18
MOST VIEWED
- Rapor Pemain Barcelona Saat Comeback di Kandang Atletico Madrid: Lamine Yamal Sungguh Mantap, Ferran Torres Supersub!
- Nonton Atletico Madrid vs Barcelona - Live Streaming La Liga 2024/2025
- Mbappe Buka Suara Soal Perbandingan dengan Cristiano Ronaldo dan Ronaldo Nazario
- Hasil Atletico Madrid vs Barcelona: Skor 2-4
HIGHLIGHT
- 5 Pemain Gratisan yang Bisa Direkrut Manchester Un...
- Di Mana Mereka Sekarang? 4 Pemain 17 Tahun yang Pe...
- 7 Eks Pemain Real Madrid yang Bersinar di Tempat L...
- 10 Opsi Striker untuk Man United: Solusi Ruben Amo...
- 5 Pemain yang Pernah Membela PSG dan Liverpool
- 7 Mantan Rekan Setim Cristiano Ronaldo yang Pernah...
- Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Diminta Pau...